Terlalu besar rasaku untukmu
Menjalar di setiap ingatanku tentangmu
24 jam tak cukup tuk buktikan rasaku
Ratusan lagu pun tak cukup buktikan cintaku
Sayang, dengarlah..
Untukmu kuserahkan semua hatiku
Dan karenamu kukenal arti mencinta
Minggu, 04 Desember 2011
Home »
Puisi Cinta
»
0 komentar:
Posting Komentar